Kapolsek Cikakak Monitoring Penyaluran Bansos BLT-DD di Desa Sukamaju dan Berikan Himbauan

    Kapolsek Cikakak Monitoring Penyaluran Bansos BLT-DD di Desa Sukamaju dan Berikan Himbauan
    Kapolsek Cikakak Monitoring Penyaluran Bansos BLT-DD di Desa Sukamaju dan Berikan Himbauan

    Sukabumi - Kapolsek Cikakak AKP BRI  Catur Budiono didampingi Bhabinkamtibmas Desa Sukamaju Kec Cikakak BRIPKA SaefunMuttakin telah melakukan kegiatan Monitoring dan Pengamanan kegiatan Penyaluran Bansos BLT-DD Bulan Januari, Pebruari dan juga Maret Tahun 2022 terhadap warga masyarakat wilayah Desa Sukamaju yang terdampak Pandemi Covid-19, bertempat di Kantor Desa Sukamaju, Rabu (13/04/22).

    "Jumlah penerima bantuan 128 KPM, masing-masing menerima Uang Tunai sebesar Rp. 900.000, - ( sembilan ratus ribu rupiah ) untuk 3 (tiga) bulan, " Jelas Catur Budiono.

    Nampak hadir dilokasinkegiatan itu Kades Sukamaju Empang berikut dengan  stafnya.

    Sebelum kegiatan dimulai Kapolsek Cikakak  menyampaikan himbauan kepada masyarakat selama kegiatan berlangsung diharapkan tertib, antri dan mengikuti petunjuk petugas pembagi demi kelacaran dan keamanan kegiatan dan semua wajib mematuhi Protokol Kesehatan guna pencegahan penyebaran Covid-19.

    " Ucapan terimakasih kepada semua pihak yang telah aktif berpartisipasi membuat aman wilayah Desa Sukamaju, " pungkasnya.

    Sementara Kapolres Sukabumi AKBP Dedy Darmawansyah melalui Kasi Humasnya Ipda Aah Saepul Rohman mengatakan pihak akan mengamankan semua kegiatan dalam rangka penyaluran bantuan pemerintah.

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Sekelompok Remaja Diamankan Polisi Diduga...

    Artikel Berikutnya

    Parkir di Seputar Pasar Palabuhanratu Ditertibkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Askomlek Panglima TNI Pimpin Upacara Bendera 17-an Bulan November Tahun 2024
    H. Asep Japar H. Andreas Paslon Nomor Dua Buktikan Kepedulian Melalui Program Bedah Rumah untuk Wujudkan Sukabumi Berkah
    Meningkatkan Keamanan Menjelang Pilkada, Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Gelar Door to Door Himbauan Kamtibmas
    Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Laksanakan Giat DDS untuk Pengawasan Pendistribusian Pupuk Bersubsidi di Kios Hikmah Tani
    Cooling System untuk Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024 oleh Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan di Desa Kertajaya
    Safari Subuh Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Bersama Warga Bojongkokosan, Jalin Silaturahmi dan Perkuat Keamanan Lingkungan
    Warga Berbicara, Kang Dikin: Terimakasih Pemkab Sukabumi
    Koramil Surade Hadiri Upacara Hari Santri Nasional di Kecamatan Ciracap
    Kapolres Sukabumi Resmikan Pagar dan Peletakan Batu Pertama Mushola di SMK Tunas Bhayangkara
    Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Gelar Sambang dan Anjangsana Bersama Warga
    Jum'at Berkah Bersama Asep Japar - Andreas untuk Sukabumi Mubarakah di kediaman H. Deny Gunawan Ketua Harian DPD Partai Golkar
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Perkuat Silaturahmi dan Kamtibmas Melalui Safari Subuh di Masjid Nurrul Wahidin
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Intensifkan Patroli Biru untuk Tingkatkan Keamanan Malam Hari
    Bhabinkamtibmas Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Melaksanakan DDS untuk Menjaga Keamanan di Desa Margaluyu
    Patroli Dialogis Polsek Ciracap Polres Sukabumi Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat
    Kapolsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Hadiri Bimbingan Manasik Haji Bersama Calon Jemaah dari Tiga Kecamatan

    Ikuti Kami