Polisi di Cikidang Patroli Dialogis Jalin Silaturahmi

    Polisi di Cikidang Patroli Dialogis Jalin Silaturahmi
    Polisi di Cikidang Patroli Dialogis Jalin Silaturahmi

    Sukabumi - Polsek Cikidang, Masih dengan KRYD anggota SPKT Brigadir Zemi laksanakan patroli ke Stasiun Pengisian Bahan Bakar di Desa Cicareuh, Kamis (20/04/2023)

    Brigadir Zemi mengatakan, sesuai perintah pimpinan yaitu bapak Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede tekan angka kejahatan serendah mungkin, bahwasannya tindak pidana tidak memandang waktu, bisa siang dan juga malam maka dari itu laksanakan patroli dengan ikhlas.

    "Patroli adalah sumber informasi bagi kita (polisi) dari hasil itu kita bisa ungkap  atau tindak lanjuti tentang apa saja, ” ujarnya Brigadir Zemi mengutip Kapolres Sukabumi AKBPMaruly Pardede.

    Dalam kesempatan tersebut juga selain menyampaikan pesan Kamtibmas dan himbauan-himbauan anggota patroli juga menyampaikan program-program kapolres sukabumi ada AA DEDE dan AA DEDE CURHAT DONG.

    Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede, melalui Kasi Humas Polres Sukabumi mengatakan bahwa kegiatan dan Program AA DEDE harus terus disosialisasikan kepada masyarakat bahwa AA DEDE adalah (Agamis, Aman, Dedikasi, Empati, Damai, Efektif dan Efisien).

    “Kegiatan seperti ini yang dilakukan para Polsek dan Bhabinkamtibmasnya adalah sejalan dengan Program AA DEDE Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede, ” kata Ipda Aah Kasi Humas Polres Sukabumi saat dihubungi krikita.com, Kamis 08 April 2023.

    kapolres sukabumi maruly pardede aa dede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Survei Indikator: Jika Pilpres Diadakan...

    Artikel Berikutnya

    Survei PRC: Head to Head Capres, Prabowo...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Berhasil Gagalkan Penyelundupan Toyota Land Cruiser VX 4WD dari Malaysia
    Warga Berbicara, Kang Dikin: Terimakasih Pemkab Sukabumi
    H. Asep Japar H. Andreas Paslon Nomor Dua Buktikan Kepedulian Melalui Program Bedah Rumah untuk Wujudkan Sukabumi Berkah
    Meningkatkan Keamanan Menjelang Pilkada, Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Gelar Door to Door Himbauan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan Lewat Pendampingan Peternak Domba
    Bhabinkamtibmas Desa Banyumurni Polsek Surade Polres Sukabumi Gelar Giat Door to Door dan Cooling System, Warga Dilibatkan Jaga Keamanan dan Ketertiban
    Warga Berbicara, Kang Dikin: Terimakasih Pemkab Sukabumi
    Kapolres Sukabumi Resmikan Pagar dan Peletakan Batu Pertama Mushola di SMK Tunas Bhayangkara
    Koramil Surade Hadiri Upacara Hari Santri Nasional di Kecamatan Ciracap
    Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Gelar Sambang dan Anjangsana Bersama Warga
    H. Asep Japar H. Andreas Paslon Nomor Dua Buktikan Kepedulian Melalui Program Bedah Rumah untuk Wujudkan Sukabumi Berkah
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Perkuat Silaturahmi dan Kamtibmas Melalui Safari Subuh di Masjid Nurrul Wahidin
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Intensifkan Patroli Biru untuk Tingkatkan Keamanan Malam Hari
    Bhabinkamtibmas Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Melaksanakan DDS untuk Menjaga Keamanan di Desa Margaluyu
    Patroli Dialogis Polsek Ciracap Polres Sukabumi Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat
    Kapolsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Hadiri Bimbingan Manasik Haji Bersama Calon Jemaah dari Tiga Kecamatan

    Ikuti Kami