Polres Sukabumi Berhasil Ungkap Pencurian Dengan Pemberatan Kendaraan Sepeda Motor

    Polres Sukabumi Berhasil Ungkap Pencurian Dengan Pemberatan Kendaraan Sepeda Motor
    Polres Sukabumi Berhasil Ungkap Pencurian Dengan Pemberatan Kendaraan Sepeda Motor

    Kabupaten Sukabumi _ Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede SH, SIK, MH Rilis Pengungkapan Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan Kendaraan Sepeda Motor di Mako Polres Sukabumi. Selasa (25/7/2023) 

    Konferensi Pers Ungkap Kasus Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan Kendaraan Sepeda Motor dipimpin langsung Oleh Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede SH, SIK, MH, dan di dampingi oleh Kasat Reskrim Polres Sukabumi AKP Dian Pornomo., S.I.K., M.H., dan Kasi Humas Polres Sukabumi Iptu Aah Saeful Rohman.

    Dikatakan Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede SH, SIK, MH pada saat konferensi pers di Mako Polres Sukabumi, bahwa Satuan Reskrim Polres Sukabumi berhasil mengungkap tindak pidana pencurian dengan pemberatan satu unit kendaraan bermotor Merk HONDA yang terjadi pada hari Jumat, tanggal 24 Februari 2023, sekira pukul 02.30 WIB di Kampung Cikubang Rt. 021/009 Desa  Kabandungan Kecamatan Kabandungan Kabupaten Sukabumi.

    Dikatakan oleh dirinya setelah melakukan penyelidikan akhirnya Satuan Reskrim Polres Sukabumi pada hari Rabu, tanggal 24 Mei 2023, sekira pukul 01.00 Wib tepatnya masih di wilayah Kecamatan Kabandungan, Kabupaten Sukabumi dapat mengamankan satu orang yang diduga pelaku pencurian dengan pemberatan kendaraan bermotor berinisial UR (29 tahun). 

    Di kesempatan yang sama Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede SH, SIK, MH mengungkapkan setelah terduga pelaku diamankan bahwa modus operandi pelaku dalam melakukan aksi pencurian kendaraan tersebut para pelaku dengan cara mencokel jendela bagian belakang rumah korban menggunakan pahat setelah itu terduga pelaku UR (29 tahun) masuk kedalam rumah mencari kunci kontak sepeda motor yang pada saat itu terlihat berada di meja TV ruang tamu dan membawa sepeda motor melalui pintu depan rumah korban. Sementara pihaknya masih melakukan pengejaran terhadap satu terduga pelaku lainnya yang telah di ketahui identitasnya. 

    Dijelaskan pula oleh dirinya bahwa satu terduga pelaku yang masih dalam Daftar Pencarian Orang  (DPO) berperan sebagai penyedia alat berupa Pahat, Obeng (+) dan kunci Palsu leter (T), Mencokel Jendela, Masuk kedalam rumah dan yang mengendarai sepeda motor serta membawa kabur kendaraan bermotor tersebut

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Cimenteng Polsek Curugkembar...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Pasir Panjang Sosialisasikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapal Perang TNI AL Laksanakan Farewell Pass Dengan Kapal Perang Australia
    H. Asep Japar H. Andreas Paslon Nomor Dua Buktikan Kepedulian Melalui Program Bedah Rumah untuk Wujudkan Sukabumi Berkah
    Tokoh Masyarakat Kp Cihurang Berbicara: Terimakasih Pemerintah Kabupaten Sukabumi
    Meningkatkan Keamanan Menjelang Pilkada, Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Gelar Door to Door Himbauan Kamtibmas
    Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Laksanakan Giat DDS untuk Pengawasan Pendistribusian Pupuk Bersubsidi di Kios Hikmah Tani
    Cooling System untuk Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024 oleh Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan di Desa Kertajaya
    Warga Berbicara, Kang Dikin: Terimakasih Pemkab Sukabumi
    Koramil Surade Hadiri Upacara Hari Santri Nasional di Kecamatan Ciracap
    Kapolres Sukabumi Resmikan Pagar dan Peletakan Batu Pertama Mushola di SMK Tunas Bhayangkara
    Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Gelar Sambang dan Anjangsana Bersama Warga
    Jum'at Berkah Bersama Asep Japar - Andreas untuk Sukabumi Mubarakah di kediaman H. Deny Gunawan Ketua Harian DPD Partai Golkar
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Perkuat Silaturahmi dan Kamtibmas Melalui Safari Subuh di Masjid Nurrul Wahidin
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Intensifkan Patroli Biru untuk Tingkatkan Keamanan Malam Hari
    Bhabinkamtibmas Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Melaksanakan DDS untuk Menjaga Keamanan di Desa Margaluyu
    Patroli Dialogis Polsek Ciracap Polres Sukabumi Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat
    Kapolsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Hadiri Bimbingan Manasik Haji Bersama Calon Jemaah dari Tiga Kecamatan

    Ikuti Kami