Silaturahmi Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong Polres Sukabumi di Desa Lembursawah, Sukabumi, Berfokus pada Antisipasi Kejahatan

    Silaturahmi Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong Polres Sukabumi di Desa Lembursawah, Sukabumi, Berfokus pada Antisipasi Kejahatan
    Silaturahmi Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong Polres Sukabumi di Desa Lembursawah, Sukabumi, Berfokus pada Antisipasi Kejahatan

    BRIPKA Miftahu Rohman, Bhabinkamtibmas Desa Lembursawah, melakukan kegiatan silaturahmi dengan warga masyarakat, tokoh pemuda, dan kaum wanita di Kp. Tipar, Desa Lembursawah, Kecamatan Pabuaran, Kabupaten Sukabumi. Dalam kesempatan ini, Bhabinkamtibmas memberikan sejumlah himbauan penting kepada masyarakat.

    Menanggapi menjelang Pemilu Kepala Daerah Jawa Barat 2024, BRIPKA Miftahu mendorong partisipasi aktif warga untuk menjaga kondusifitas keamanan. Dia juga mengingatkan akan potensi tindak pidana penjualan orang dengan dalih tawaran kerja dan iming-iming gaji besar, serta menghimbau ibu-ibu agar mengawasi anak remaja mereka untuk tidak berada di luar rumah setelah pukul 22.00 WIB guna mencegah kejahatan jalanan.

    Selain itu, Bhabinkamtibmas menekankan pentingnya kerjasama dengan pihak kepolisian untuk melaporkan indikasi kegiatan menyimpang yang dilakukan remaja serta memperkuat sistem satuan keamanan lingkungan (satkamling).

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Cikembar Bripka Rizal...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Polsek Cikidang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri dan Panglima Cek Kesiapan Pengamanan Pilkada Serentak di Jatim

    Ikuti Kami