Tim Patroli Aplikasi 'Pedulilindungi' Polres Sukabumi Laksanakan 'Sweeping' Vaksin Terhadap Wisatawan

    Tim Patroli Aplikasi 'Pedulilindungi' Polres Sukabumi Laksanakan 'Sweeping' Vaksin Terhadap Wisatawan
    Tim Patroli Aplikasi

    Sukabumi - Polres Sukabumi melalui Tim Patroli Aplikasi Pedulilindungi menyisir  lokasi wisata di sepanjang pantai palabuhanratu, Minggu 26 Desember 2021.

    Melalui keterangan resminya, Humas Polres Sukabumi saat dikonfirmasi awak media menginformasikan saat ini Tim Patroli Aplikasi Pedulilindungi sedang menyisir tempat lokasi sepanjang pantai palabuhanratu dari mulai Pos Pam Batu Bentang Hingga Pospam Wilayah Cibanban Kecatamatan Cisolok.

    "Sesuai yang disampaikan Kapolres Sukabumi Akbp Dedy Darmawansyah kemarin, bahwa tempat wisata harus benar-benar sadar vaksin, untuk percepatan pemutusan mata rantai penyebaran Virus Corona atau Pandemi Covid-19, " ungkap Ipda Aah Selaku Humas Polres Sukabumi.

    Tim Patroli Aplikasi Pedulilindungi Polres Sukabumi dibantu Polsek di wilayah masing-masing sosisialisasikan eBarcode pedulilindungi untuk mengecek wisatawan yang belum divaksin.

    "Wisatawan yang belum divaksin tidak diperkenankan masuk ketempat wisata, petugas di lokasi gerai akan melakukan vaksinasi, jika wisatawan tersebut lolos tahapan kesehatan untuk Vaksin Covid-19 tahap 1 atau pun tahap 2, wisatawan diperkenankan masuk lokasi wisata dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. Namun, jika tidak lolos vaksin, maka wisatawan diarahkan pulang kerumahnya masing-masing, " beber Ipda Aah. 

    Masih kata Ipda Aah, Kapolres berharap, menjelang Nataru dan paska Nataru atau Natal dan Tahun Baru di Wilayah Hukum Polres Sukabumi tidak terjadi lonjakan kasus Covid-19.

    "Kita semua berharap Pandemi Covid-19 ini terus melandai dan berakhir, makanya Tim Patroli Aplikaai Pedulilindungi terus berupaya dengan target vaksinasi 500 orang wisatawan hari ini, " pungkasnya. 

    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Cikakak Polres Sukabumi Sweeping...

    Artikel Berikutnya

    Mayor Inf Sudaryo Beserta Jajaran Sosialisasikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapal Perang TNI AL Laksanakan Farewell Pass Dengan Kapal Perang Australia
    H. Asep Japar H. Andreas Paslon Nomor Dua Buktikan Kepedulian Melalui Program Bedah Rumah untuk Wujudkan Sukabumi Berkah
    Tokoh Masyarakat Kp Cihurang Berbicara: Terimakasih Pemerintah Kabupaten Sukabumi
    Meningkatkan Keamanan Menjelang Pilkada, Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Gelar Door to Door Himbauan Kamtibmas
    Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Laksanakan Giat DDS untuk Pengawasan Pendistribusian Pupuk Bersubsidi di Kios Hikmah Tani
    Cooling System untuk Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024 oleh Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan di Desa Kertajaya
    Warga Berbicara, Kang Dikin: Terimakasih Pemkab Sukabumi
    Koramil Surade Hadiri Upacara Hari Santri Nasional di Kecamatan Ciracap
    Kapolres Sukabumi Resmikan Pagar dan Peletakan Batu Pertama Mushola di SMK Tunas Bhayangkara
    Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Gelar Sambang dan Anjangsana Bersama Warga
    Jum'at Berkah Bersama Asep Japar - Andreas untuk Sukabumi Mubarakah di kediaman H. Deny Gunawan Ketua Harian DPD Partai Golkar
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Perkuat Silaturahmi dan Kamtibmas Melalui Safari Subuh di Masjid Nurrul Wahidin
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Intensifkan Patroli Biru untuk Tingkatkan Keamanan Malam Hari
    Bhabinkamtibmas Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Melaksanakan DDS untuk Menjaga Keamanan di Desa Margaluyu
    Patroli Dialogis Polsek Ciracap Polres Sukabumi Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat
    Kapolsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Hadiri Bimbingan Manasik Haji Bersama Calon Jemaah dari Tiga Kecamatan

    Ikuti Kami